6 Tips Agar Tidak Menjadi Korban Penipuan Online
Jogjatronik.com – Jual beli online di jaman sekarang sudah menjadi tren bagi semua kalangan masyarakat, karena beberapa kemudahan dalam mendapatkan barang tersebut tanpa kita harus datang ke toko. Tentunya dengan adanya perubahan tren tersebut membuat kita lebih mudah dalam melakukan transaksi, dari memilih produk, pembayaran sampai dengan pengiriman barang.
Untuk anda yang memiliki hobi berbelanja online sebaiknya perlu lebih teliti dalam bertransaksi agar terhindar dari penipuan, sebab sudah banyak konsumen yang merasa kecewa dengan jual beli via online karena berujung dengan penipuan.
Ni buat kalian yang pada hobi shopping online, admin kasih beberapa ciri-ciri sekaligus tips agar terhindar dari penipuan online diantaranya :
- Harga Murah Tak Wajar
Harga selisih s/d 50 % dari harga normal, dengan alasan karena BM (black market) atau barang dari batam. Intinya jangan mudah tergiur dengan harga yang sangat murah.
- Tidak Menerima C.O.D
Pihak Penjual menolak Cash On Delevery, terkadang itu menjadi trik mereka, si penjual bersedia melakukan C.O.D tp dengan syarat memberikan Dp dulu by transfer, sebaiknya jangan percaya
- Gak Mau Pakai RekBer
Menolak menggunakan Rekening Bersama, mereka selalu beralasan bahwa prosesnya ribet, potongan administrasi yang besar dan lama ngurusnya.
- Jangan Langsung Percaya Jika Mengirimkan Alamat dan Foto Toko
Belumlah jaminan jika si penjual memberikan Identitias dan Foto toko, bisa jadi foto yang dia ambil dari internet, penipu membajaknya untuk menjerat dan meyakinkan korban. Pastikan PIC Toko Real = PIC Toko Online yang anda hubungi, jika ingin lebih meyakinkan hub teman yang dekat dengan alamat toko untuk memastikan bahwa toko benar ada.
- Jangan Percaya Dengan Bukti Pengiriman Palsu
Banyaknya Bukti pengiriman atau Resi bukanlah jaminan, banyak gambar bajakan dari internet, Cek lewat Google Image
- Testimoni Palsu
Banyaknya testimony juga bukan jaminan, sama halnya dengan resi testimonipun bisa diambil dari internet.
Demikian beberapa sedikit tips yang kami bagikan, semoga bisa membuat anda lebih teliti dalam bertransaksi online, oiya gaesss pada saat bertransaksi pastikan nama penjual dengan nama pemilik rekening yang diberikan sama.
Semoga artikel ini bermanfaat dan bisa membatu anda terhindar dari penipuan berkedok jual beli online, kami juga menginformasikan kepada masyarakat berhati-hati dan waspadalah terhadap segala bentuk penipuan mengatasnamakan tenant di Jogjatronik Mall.
Jika suatu saat anda bertemu dengan penjual mengatasnamakan dan beralamat di Jogjatronik pastikan bahwa penjual itu benar-benar tenant Jogjatronik, jangan pernah melakukan transfer sebelum anda yakin bahwa penjual itu benar-benar tenant Jogjatronik
Comments (35)
gan kalo SENTRAL BM STORE yg beralamat di jojatronik mall lantai UG no 17 itu beneran ada tokonya??
Dear Lauhil
Tidak ada gan Nama Toko Sentral BM Store.. Lantai UG no 17 itu Konter Hands Phone dan tidak menjual barang BM,
terima kasih
Dear Lauhil,
Kami informasikan bahwa di Jogjatronik tidak ada toko dengan sentral bm store, akun ig @sentral.bm.store, dan kami himbau untuk berhati hati dengan penipuan yang mengatasnamakan Jogjatronik. terima kasih
gan kalo toko SENTRAL BM STORE yg beralamat di jogjatronikmall lantai UG no.17 itu benran ada tokonya? dn menjual smartphone BM
Dear Lauhil
Tidak ada gan Nama Toko Sentral BM Store.. Lantai UG no 17 itu Konter Hands Phone dan tidak menjual barang BM,
terima kasih
Dear Lauhil,
Kami informasikan bahwa di Jogjatronik tidak ada toko dengan sentral bm store, akun ig @sentral.bm.store, dan kami himbau untuk berhati hati dengan penipuan yang mengatasnamakan Jogjatronik. terima kasih
Gan, yg jual hp bm di jogjatronik mall toko apa ya?
Dear Kak Harsi,
Setahu kami hampir semua menjual produk resmi
Mau tanya dong kalo sentral bm store lantai UG no 39 ada ga ?
Dear Shandy
Kami informasikan bahwa di Jogjatronik tidak ada toko dengan sentral bm store, akun ig @sentral.bm.store, dan kami himbau untuk berhati hati dengan penipuan yang mengatasnamakan Jogjatronik. terima kasih
Dear Sandy,
Kami informasikan bahwa di Jogjatronik tidak ada toko dengan sentral bm store, akun ig @sentral.bm.store, dan kami himbau untuk berhati hati dengan penipuan yang mengatasnamakan Jogjatronik. terima kasih
Store ini asli penipu gan
https://instagram.com/sentral.bm.store?utm_source=ig_profile_share&igshid=oua4oj7e2jjw
Dear rizal
Kami informasikan bahwa di Jogjatronik tidak ada toko dengan sentral bm store, akun ig @sentral.bm.store, dan kami himbau untuk berhati hati dengan penipuan yang mengatasnamakan Jogjatronik. terima kasih
Store ini asli atau penipu gan ?
https://instagram.com/sentral.bm.store?utm_source=ig_profile_share&igshid=oua4oj7e2jjw
Dear Rizal
Kami informasikan bahwa di Jogjatronik tidak ada toko dengan sentral bm store, akun ig @sentral.bm.store, dan kami himbau untuk berhati hati dengan penipuan yang mengatasnamakan Jogjatronik. terima kasih
Min, di ig ada toko sentral bm store, akun ig @sentral.bm.store , alamat-nya:
Jogjatronik Mall, Jalan Brigjen Katamso #77, Lantai Under Ground. No.39, Prawirodirjan, Gondomanan, Kota Yogyakarta, Daerah Istimewa Yogyakarta 55121
Dear Siska,
Kami informasikan bahwa di Jogjatronik tidak ada toko dengan sentral bm store, akun ig @sentral.bm.store, dan kami himbau untuk berhati hati dengan penipuan yang mengatasnamakan Jogjatronik. terima kasih
Min coba cek deh kan di @sentral.bm.store itu ada d highlight yg testimonial disitu dia ngepost foto konsumen yg beli d toko dia, bener ga sih it tokonya d jogjtronik? Atau mungkin store dia d jogjatronik ga pake nama sentral bm store? Sy & tmn sy soalnya hampir mau k jogja buat dtg lgsg k store. Tp setelah bacain komen disini sy ragu:(
Dear kak Aisyah,
Kami informasikan bahwa di Jogjatronik tidak ada toko dengan sentral bm store, akun ig @sentral.bm.store, dan kami himbau untuk berhati hati dengan penipuan yang mengatasnamakan Jogjatronik. terima kasih
Hati Hati dengan sentral BM store karena itu fix penipuan 081343523349 ini nomor kontak penipunya
Kami informasikan bahwa sentral BM store tidak ada di Jogjatronik. terima kasih, dan harap berhati hati dengan penipuan yang mengatasnamakan Jogjatronik Mall
Kak sentral.bm.store di instagram tuh terpercya ga ya?
Dear Caak
Kami informasikan bahwa sentral BM store tidak ada di Jogjatronik. terima kasih, dan harap berhati hati dengan penipuan yang mengatasnamakan Jogjatronik Mall
Aduhh serius gk ada nama tokok sentral.bm.store? Saya udh tf uang lohh. Wahh penipuaann
Dear Kak Della
Kami informasikan bahwa sentral BM store tidak ada di Jogjatronik. terima kasih, dan harap berhati hati dengan penipuan yang mengatasnamakan Jogjatronik Mall
Mba della apakah barang pesanannya datang? Atau bener penipuan?
Dear Kak Della,
Tidak ada kak, nama konter tersebut di Jogjatronik
pertanyaan nya masih berlanjut sampai sekarang, sentral bm store, apakah udah ada yg jadi korban saya juga pen beli disitu tapi masih ragu..
Dear Fitron,
Kami informasikan bahwa sentral BM store tidak ada di Jogjatronik. terima kasih, dan harap berhati hati dengan penipuan yang mengatasnamakan Jogjatronik Mall
admin apakah toko ini ada??
Jogjatronik Mall, Jalan Brigjen Katamso #77, Lantai 2. No.25, Prawirodirjan, Gondomanan, Kota Yogyakarta, Daerah Istimewa Yogyakarta 55121
SENTRAL BM STORE
Dear Sintia
Kami informasikan bahwa di Jogjatronik tidak ada toko dengan sentral bm store, akun ig @sentral.bm.store, dan kami himbau untuk berhati hati dengan penipuan yang mengatasnamakan Jogjatronik. terima kasih
Saya di rekomendasikan untuk membeli Iphone di @sentral.bm.store dengan nomor kontak 0813-4352-3349. Apakah toko tersebut fiktif?
Jika sudah ada yang membeli dan transfer uangnya, apakah barangnya benar sampai dirumah?
Dear Novaldi,
Kami infokan bahwa konter sentral BM tidak ada di jogjatronik.
Dear Novaldi,
Kami infokan bahwa konter sentral BM tidak ada di jogjatronik.